Refraktometer °OE AMTAST RHBS-44ATC adalah alat ukur yang dapat bekerja dengan waktu yang singkat. Alat ini dibuat khusus oleh brand AMTAST guna membantu pengguna dalam mengukur skala hidrometer yang mengukur kerapatan anggur. Alat ini juga merupakan alat ukur Refraktometer yang dapat menghasilkan hasil pengukuran dengan cepat, tepat dan akurat. Selain itu alat ini juga efektif dan efesien.
Alat ukur ini biasa diaplikasikan di tempat pembuatan anggur. Dengan alat ini pengguna dapat mengindikasi kematangan anggur dan kandungan gula dalam anggur tersebut, guna mendapatkan hasil yang berkualitas sebelum diproduksi. Alat ini mempunyai bentuk yang sederhana sehingga dapat memberikan kenyamanan kepada pengguna dalam pemakaian alat. Dengan alat ini pengguna tidak perlu repot.
Fitur Refraktometer °OE AMTAST RHBS-44ATC :
- Memiliki nilai resolusi yang baik, sehingga dapat memberikan keefesienan kepada pengguna dalam setiap melakukan pengukuran indeks bias
- Alat pengukur yang dapat menunjang pekerjaan pengguna dapat setiap melakukan pengukuran indeks bias
- Refraktometer yang dapat dioperasikan dengan mudah serta nyaman digunakan.
- Dilengkapi dengan ATC yaitu kompensasi suhu otomatis yang akan membantu pengguna dalam menentukan nilai suhu operasional secara otomatis
Spesifikasi Refraktometer °OE AMTAST RHBS-44ATC :
- Rentang Pengukuran :
- Brix: 0-44%
- Oechsle: 0-190 ° Oe
- KMW: 0-38 ° (Babo)
- Resolusi :
- Brix: 0,4%
- Oechsle: 2,0 ° Oe
- KMW: 0,4 °
- Akurasi :
- Brix: ± 0,4%
- Oechsle: ± 2,0 ° Oe
- KMW: ± 0,4 °
- Keterangan: ATC
Untuk melihat spesifikasi lainnya, Anda dapat mengunjungi refraktometer. Dan untuk informasi pemesanan silahkan kunjungi halaman ini